√Cara Mendapatkan Koin LINE

Cara Mendapatkan Koin LINE - "Saya belajar dari hidup bahwa hidup itu perlu belajar" sungguh kata-kata yang indah ya? Mungkin itu pula yang membuat Anda berkunjung ke situs Tambah Kawruh. Yup, mungkin Anda belum tahu tentang Cara Mendapatkan Koin LINE sehingga mengusik Anda untuk mencarinya di internet bukan?

Karena memang tidak banyak yang mengulas mengenai hal tersebut, namun tenang saja, di kesempatan yang bagus ini kita akan membuka tabir keraguan, karena kita akan mengulas mengenai Cara Mendapatkan Koin LINE yang tentunya secara lengkap. Dengan demikian sedikit banyak dapat mengobati rasa penasaran Anda yang mungkin saat ini sedang mencarinya, oke kita simak bersama yuk.

Uraian Lengkap Cara Mendapatkan Koin LINE

LINE merupakan salah satu aplikasi chat yang populer.

Aplikasi ini memiliki banyak fitur, termasuk stiker line, emoji, dan GIF yang dapat kamu beli dengan Line Points.

Nah, Line Points sendiri dulunya dikenal dengan Line Coins atau koin LINE. Jadi tidak usah bingung ya.

Koin LINE ini dapat kamu beli melalui iTunes dan Google Play.

Namun, jika kamu tidak ingin menghabiskan uang untuk itu, terdapat beberapa cara untuk mendapatkan koin LINE secara gratis.

Cara Mendapatkan Koin LINE Gratis

Kamu bisa mendapatkan koin LINE secara gratis dengan menyelesaikan tugas yang ditetapkan oleh aplikasi, memainkan permainan LINE, atau menggunakan Tapjoy.

Di sini akan dijelaskan beberapa metode dan apa yang harus kamu lakukan untuk mendapatkan koin LINE.

Baik melalui Android maupun iPhone, berikut cara mendapatkan koin LINE secara gratis.

1. Add Official Accounts

cara mendapatkan koin line ilegal

Aplikasi LINE akan memberi kamu koin jika kamu menambahkan pengguna lain ke daftar teman.

Setiap penambahan akan memberi kamu lima koin. Berikut yang harus kamu lakukan:

  1. Buka aplikasi LINE.
  2. Tap tiga titik di sudut kanan atas.
  3. Tap Line Points untuk melihat saldo kamu saat ini.
  4. Tap Earn dan aplikasi akan menginformasikan semua yang dapat kamu lakukan untuk mendapat Line Points gratis.
  5. Bagian pertama, “Official account“, memberi kamu daftar akun yang dapat kamu tambahkan untuk mendapatkan hadiah.
  6. Tap Add dan akun LINE resmi akan ditambahkan ke daftar teman kamu.
  7. Setelah selesai, tap tombol hijau bertuliskan Get Points untuk mengklaim hadiah.

2. Mainkan LINE Games

cara mendapatkan koin line di iphone

Jika kamu sering bermain game di ponsel, metode ini sangat cocok untuk kamu.

Untuk mendapatkan poin, ini yang harus kamu lakukan:

  1. Buka aplikasi LINE
  2. Pilih Line Game, ditandai dengan ikon game controller di atasnya.
  3. Tap game yang ingin kamu mainkan di bagian Line Points. Kamu dapat melihat berapa banyak poin yang bisa kamu dapat dengan memainkan setiap game.
  4. Biasanya, kamu harus mencapai level tertentu sebelum kamu bisa mendapatkan poin LINE gratis.
  5. Ikuti instruksi dan mulai mainkan game.
  6. Selesaikan misi dan klaim hadiah poin kamu.

3. Gunakan Tapjoy

cara mendapatkan line coin gratis

Tapjoy merupakan layanan bawaan dari aplikasi LINE. Ini memungkinkan kamu untuk mendapat koin LINE dengan menyelesaikan berbagai aktivitas di luar aplikasi.

Terkadang kamu harus melakukan pembelian, tetapi sebagian besar, kamu harus mendaftar dan menyelesaikan semua jenis survei. Lakukan seperti ini:

  1. Buka aplikasi LINE.
  2. Tap icon tiga titik untuk membuka menu.
  3. Pilih Line Points dan kamu akan melihat saldo saat ini.
  4. Tap Earn untuk melihat apa yang harus kamu lakukan untuk mendapat koin gratis.
  5. Pilih Tapjoy yang terletak di bawah Other Missions. Baca deskripsi dan konfirmasi bahwa kamu memahami ketentuan penggunaan.
  6. Pilih aktivitas yang ingin kamu selesaikan.
  7. Kamu dapat menemukan berbagai jenis kegiatan untuk mendapatkan koin. Termasuk menyelesaikan survei, mengunduh dan mencoba aplikasi, dan banyak lainnya.
  8. Tap Earn (x) Line Points di bagian bawah layar untuk meninjau tugas yang harus kamu selesaikan.
  9. Ikuti instruksi untuk mendapatkan hadiah. Setiap kegiatan memiliki persyaratan yang berbeda, sehingga penting untuk kamu mengetahuinya.
  10. Line Points yang dijanjikan akan muncul di akun kamu begitu kamu menyelesaikannya.

Cobalah tiga cara di atas untuk mendapatkan koin LINE secara gratis.

Dengan memiliki Line Points, maka kamu berkesempatan untuk membeli beberapa stiker menarik yang tersedia di LINE.

Kalau ada yang gratis, kenapa harus bayar.

The post Cara Mendapatkan Koin LINE appeared first on Berakal.

tambahkawruh.blogspot.com

ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :

Matursembahnuwun alias terima kasih banyak sudah mampir ke situs tambahkawruh. blogspot. com dan meluangkan waktu membaca √Cara Mendapatkan Koin LINE hingga selesai. Semoga saja uraian yang kami sampaikan diatas bisa menjadi sedikit pengobat rasa penasaran Anda, serta menjadi penambah wawasan untuk kita semua. Ingat untuk selalu bahagia dan sampai jumpa di postingan selanjutnya.

Comments

Popular posts from this blog

√Link Pemersatu Bangsa Viral Video Bokeh Museum No Sensor

√Https www mediafire com file sh0z18aada0zq4g bocil_smp mp4 file terbaru

√Kode Alam 95